WINGERS
- Wingers Ind
- Jul 25, 2021
- 1 min read
Komisaris Utama WINGERS, Bhakti Desta Alamsyah mengungkapkan bahwa bisnis kuliner WINGERS menunjukan trend yang positif. Pasalnya, di bulan November ini setidaknya ada 4 cabang resto yang akan dibuka yakni Bandung, Bogor, Sorong dan Manokwari. “Iya semuanya kan kita opening secara berbarengan,” katanya kepada plasafranchise.com.
Bhakti menambahkan bahwa WINGERS mempunyai visi misi menjadi perusahaan waralaba resto kuliner ayam goreng dengan spesialisasi pemilihan sayap ayam. “Dengan ciri khas all about chicken wings with many different taste, serba sayap ayam bercitarasa mendunia,” tuturnya.






Comments